.

.

Apa yang dimaksud dengan Pasar Modal? Apa saja Fungsinya?

Posted by Kumpulan Soal Dan Jawaban Cerdas on Sabtu, 25 April 2015

Apa yang dimaksud dengan pasar Modal?
Ilustrasi Pasar Modal
Pasar modal adalah perdagangan instrumen keuangan (sekuritas) jangka panjang, baik dalam bentuk modal sendiri maupun utang, baik yang diterbitkan oleh pemerintah maupun oleh perusahaan swasta.
Menurut Keppres no. 60 tahun 1988 pasar modal adalah bursa yang merupakan sarana mempertemukan penawaran dan permintaan dana jangka panjang dalam bentuk efek.
Apa saja Fungsi dari Pasar Modal?
Pasar modal memiliki beberapa fungsi, yaitu:
a. Sebagai sumber penghimpun dana
b. Sebagai alternatifinvestasi para pemodal
c. Sebagai pendorong perkembangan investasi

Blog, Updated at: 16.06

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.